Pengaruh Kepemimpinan dan Pemberdayaan Terhadap Kinerja Pegawai (Suatu Kasus Pada Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat)
DOI:
https://doi.org/10.38035/jgia.v2i3.101Keywords:
Kepemimipnan, Pemberdayaan dan KinerjaAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis: (1) Kepemimpinan (2) Pemberdayaan; (3) Kinerja; serta (4) Pengaruh Kepemimpinan dan Pemberdayaan terhadap kinerja Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat, baik secara simultan maupun parsial. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah survey deskriptif dan survey eksplanatori, unit analisis dalam penelitian ini adalah para Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat dengan sampel sebanyak 33 orang. Tipe investigasinya adalah causalitas, serta time horizon dalam penelitian ini adalah cross- sectional. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh bahwa Kepemimpinan menurut Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat, ternyata sebagian besar Pegawai memberikan tanggapan cukup baik, Pemberdayaan pada Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat pada umumnya dapat dikatakan kurang baik, Kinerja Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat saat ini dinilai baik. Kepemimpinan dan Pemberdayaan secara simultan berpengaruh terhadap kinerja Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat. Namun secara parsial Kepemimpinan dominan mempengaruhi kinerja daripada Pemberdayaan Karena Pemberdayaan lebih dominan mempengaruhi kinerja, menjadi prioritas pertama dalam meningkatkan kinerja. maka Pegawai Rumah Sakit Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat disarankan untuk untuk tetap konsisten mengikuti pemberdayaan yang disleenggarakan, sehingga mereka mampu bekerja lebih profesional
References
A. A. Anwar Prabu Mangkunegara, 2008, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Cetakan ke 3, PT.Remaja Rosda Karya, Bandung.
Achmad Bachrudin dan Harapan L. Tobing, 2005, Analisis Data Untuk Penelitian Survai dengan Menggunakan LISREL, FMIPA UNPAD, Bandung.
Achmad S. Ruky, 2006, Sistem Manajemen Kinerja, PT. Gramedia Pustaka Utama Jakarta.
Adang Widjana, 2005, Pengaruh Budaya Kerja dan pola Pengembangan Karier terhadap kepuasan pegawai serta Implikasinya terhadap kinerja Pegawai pada Hotel BUMD di provinsi jawa Barat., Disertasi., UNPAD
Arikunto, Suharmini.2003, Manajemen Penelitian, Rineka Cipta, Jakarta. As’ad, Mohammad, 2001. Psikologi Industri, Liberty, Yogyakarta.
Bambang Kusriyanto. 1998, Meningkatkan Produktivitas Karyawan, PT. Pustaka Presindo, Jakarta.
Bambang Wahyudi, 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta : Erlangga Bernardine, Jhon H, and Joice E Russel, 2003, Human Resource Management,
Third Edition, McGraw- Hill, Inc. New York.
Brinkman, Richard L., 2000, The Dynamic of Corporate Culture: Conception andTheory, International Journal of Social Economic, Vol. 96, No. 5, @ MCB University Press.
Brown, F. William, and Nancy G. Dodd, 1999, Utilizing Organizational Culture Gap Analysis to Determine Human Resource Development Needs, Leadership & Organization Development Journal, Vol. 17, No. 7, pp. 374 – 385, @ MCB University Press
Cascio F, Wayne, 2003, Managing Human Resources, McGraw-Hill Irwin, London
Chester I. Barnard, 1997, Human Resource Management, Seventh Edition, Prentice Hall International, New Jersey.
Cherrington, David J, 1999, The Management of Human Resource, Fourth Edition, Prentice Hall, New York.
Cunha, Rita C., and Carry L. Cooper, 2001, Does Privatization Affect Corporate Culture and Employee Wellbeing?, Journal of Managerial Psychology Vol.17, No. 1 pp. 21 – 49, MCB UP Limited.
Davis, Keith, and John W.Newstroom, 2002, Organizational Behaviour, Human Behaviour at Work, 11th Edition, McGraw-Hill Irwin, New York.
Dennis, dalam Stewart & Sylvia. 1998. The Process of Commucation: An Introduction To Theory and Practise.
Denton, Robert. 1997, Organizational Planning , Mc. Graw Hill Book Company, New York.
Dunnette, Daniel, dan Robert L. Kahn. 1993. The Social Psicology of Organizations. 2nd ed, New Jersey.
Gibson, James L, and James H, Donnely, 2004, Organizational Behaviour, Structure and Process, 11th Edition SC, Mc.Graw-Hill, London.
Gisela. Hageman, 2001, The Constuction of a. Managerial Comunication Climate, Gower Publishing Company Ltd, England.
Gomes, Faustino Cardoso, 2000, Manajemen Sumber Daya Manusia, Yogyakarta, Andi Offset
Harun Al Rasyid, 1998, Analisis Jalur Sebagai Sarana Statistik Dalam Analisis Kausal, LP3-UNPAD, Bandung.
Harrison, Roger, and Herb Stokes, 1992, Diagnosing Organizational Culture, Second Edition, Jossey-Bass/Pfeiffer A Wiley Company, San Francisco.
Heskett. James, L and W. Earl Sasser,JR, and Leomad A. Schlesinger, 1997, The Service Profit Chain, The Free Press, New York.
Katz, Daniel, dan Robert L. Kahn. 1966. The Social Psychology of Organization.
Harper & Row, New York
Kast, Freemont E, and James E.Rosenzweig, 1995, Organization and Management
: A System and Contingency Approach, Third Edition, Mc.Graw-Hill, Tokyo, Japan.
Kilmann, Robert H,. and Saxton, MJ, 1995, Gaining Control of the Corporate Culture, Josse-Bass, San Fransisco, USA.
Kreitner & Kinici, 2003, Organizational Behavior, USA : Allyn And Bacon, Needham Heights.
Kroeber dan Kluckhohn, 1991. Etika Komunikasi. Terjemahan, Rosda Karya, Bandung
Lovelock, Christoper, H and Laurent, K Wright, 2002, Service Marketing and Management, Prentice-Hall International, Inc. New Jersey.
Luthans, Fred, 2002, Organizational Behaviour, Nineth Edition, Mc.Graw-Hill, New
York.
Lok, Peter; John Crawford, 1999, The Relationship Between Commitment and Organizational Culture, Subculture, Leadership Style and Job Satisfaction in Organizational Change and Development, Leadership & Organization Development Journal, Volume 20, Number 7, pp. 365-374 Copyright @MCB Univercity Press, Sidney.
MauIl,R, P Brown, and R Cliffe, 2001, Organizational Culture and Quality Improvement, International Journal of Operation and Productivity Management, Vol. 21 No. 3, pp. 302-326, London.
Moh. Nazir, Ph.D. 2003. Metode Penelitian. Jakarta : Ghalia Indonesia.
Moshavi, D. & Terborg, J.R, 2002, The job satisfaction and performance of contingent and regular customer service representatives: A human capital perspective. International Journal of Service Industry Management.
M. Admanari, 1998, Budaya Organisasi Sebagai Alat Untuk Meningkatkan Kinerja Perusahaan. Jakarta: Salemba Empat
Mitchel T.R. and Larson. 1978. People and Organization; An Introduction to Organizational Behavior. Singapore: Mc Graw Hill Inc Muhammad, Arni, 2001, Komunikasi Organisasi, Bumi Aksara, Jakarta.
Noe, A, Raymond, John R, Hollenbeck and Barry, Eirhart, 2003, Human Resource Management, McGraw Hill New York
Parrek, Udai, 2001, Perilaku Organisasi, PT. Binaman Pressindo, Jakarta. Robbins, Stephen P, 2003, Organizational Behaviour, Nineth Edition, Prentice
Hall, New Jersey.
Redding, W. Charles, 2002, Comunication Within the Organization, New York, Industrial Comunication Council, Inc.
Raymond H. Van Zelst. 1998. Sosiometricrically Selected Work Team Increase Production, Personal Pshycology, 5 No 3
R. Wayne & Faules, F. Don 1998. Komunikasi Organisasi Strategi Meningkatkan Kinerja Perusahaan, Rosda Karya, Bandung
Sekaran, Uma, 2000 Research Method for Business, International Edition, Prentice Hall, USA.
Sedarmayanti, 2001, Rektruksturisasi dan pemberdayaan Organisasi Untuk Menghadapi DInamika Perubahan Lingkungan : Ditinjuau dari Beberapa Aspek Esensial dan Aktual, Mandamaju, Bandung
Siagian S, 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia; Pengangkatan dan Penempatan Sumber Daya Manusia, Haji Masagung, Jakarta
Stoner, James, A.F. & Sirait, Alfonsus. 1986. Manajemen, Edisi Kedua (Revisi)
Erlangga, Jakarta
Steven Ott, 1999, Organizational Behaviour, 8th Edition, Mc.Graw-Hill, Boston. Sugiyono, 2001, Metode Penelitian Bisnis, Bandung : Alfabeta.
Suandi Prawirosentono, 2001, Manajemen Sumber Daya Manusia, Kebijakan, Kinerja Karyawan, Edisi Pertama, BPFE, Yogyakarta.
Sule Ernie dan Saefullah. 2005, Sumber Daya Manusia, Gunung Agung, Jakarta.
Turner, Gregory B, and Barbara Spencer, 1999. Understanding of Marketing Concept in Organizational Culture, European Journal of Marketing; Volume 31 No. 2, MCB University Press, London.
Uchyana, Onong Efendy, 2000, Filsafat Komunikasi, Remaja Roda Karya, Bandung
Wilbur Schramm. 1955. The Nature of Mass Communication, The Process and Effect of Mass Communication. University of Illionois Urbana
Wiryanto, 2004. Pengantar Ilmu Komunikasi, Gramedia, Jakarta
William B, Jr, and Werther, 2001. Human Resources and Personnel Management,
Fifth Edition, McGraw- Hill, Boston, US
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Edi Pramono, Deden Komar Priatna, R. Jusdijachlan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Greenation Ilmu Akuntansi (JGIA) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di JGIA.